Kamis, 28 April 2011

Data-data sementara...

“Untukmu agama mu, untuk ku agama ku”

“Yohanes berkata: "Guru, kami lihat seorang mengusir setan demi nama-Mu, lalu kami cegah orang itu, karena ia bukan pengikut kita." Yesus berkata kepadanya: "Jangan kamu cegah, sebab barangsiapa tidak melawan kamu, ia ada di pihak kamu." (Injil, Rasul Lukas 9:50)

Kedua ayat di atas menjelaskan bahwa baik Islam dan Kristen memberi kebebasan bagi siapapun untuk menjalankan ibadah keagamaannya selama itu tidak mengganggu mereka.

 “Dan hukum yang kedua, yang sama dengan itu, ialah: Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri.” (Injil, Rasul Besar Matius 22:39)
“Yohanes berkata: "Guru, kami lihat seorang mengusir setan demi nama-Mu, lalu kami cegah orang itu, karena ia bukan pengikut kita." Yesus berkata kepadanya: "Jangan kamu cegah, sebab barangsiapa tidak melawan kamu, ia ada di pihak kamu." (Injil, Rasul Lukas 9:50)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar